Senin, 20 Juni 2011

SEMARAK GO GREEN GENERATION (3G)





19 Juni 2011 merupakan puncak acara dari acara GO GREEN GENERATION 2011. semangat panitia untuk memperingati hari bumi dan lingkungan hidup ini disambut bahagia oleh bu Risma, DKP, GREENERATION INDONESIA, sekretaris BLH, Wakil dekan FSAINTEK UNAIR yang hadir dalam acara tersebut. adapun rangkaian acara dalam 3G ini dibuka pada tanggal 5 Juni yang meliputi Lomba mewarnai (TK), Lomba menggambar (SD), Lomba daur ulang sampah plastik dan styrofoam (SMP), Lomba miniatur sekolah dari barang bekas (SMA), LOmba FOtografi dan Lomba desain Kaos. rangkaian acara ini memang dirangkai untuk semua lapisan masyarakat dari yang usia dini sampai yang berumur dewasa, hal ini ditujukan agar semua lapisan masyarakat dapat turut serta dalam menjaga lingkungan sekitar. dalam Closing 3G yang diketuai oleh CRISTIAN AGUNG ini tampak sejumlah media yang siap meliput acara ini. dalam penutupan 3G adapun acara yang disajikan adalah senam bersama, clean up your city, pers conferens dan penyuluhan lingkungan hidup oleh sejumlah LSM yang diundang yakni NOL SAMPAH dan ECOTON.

SELAMAT UNTUK PANITIA 3G DAN 3S SEMANGAT, SABAR DAN SUKSES!!!(kata ketua departemen PENGMAS).

by media HIMBIO


4 komentar:

Ferina Wardani mengatakan...

bisa liat foto" yg lain ndak??

mie's Blog mengatakan...

semangat terussss,....kunjungi kami juga:)
di www.miecerdass.blogspot.com

himbio.unair mengatakan...

maaf buat ferina wardani baru bisa membalas, foto-foto yg lain silahkan dapat dikunjungi di komputer sekre HIMBIO. Trimakasih

himbio.unair mengatakan...

dan untuk mie's blogg trimakasih atas dukungannya,,,,